Alasan kenapa balljoint panther suka copot atau lepas
Balljoint pada mobil isuzu panther terdapat dua buah yang letaknya dibagian atas dan bawah yang menyatu dengan sayap dan terhubung langsung pada dudukan knuckle yang berpungsi menjaGa keselarasan tegaknya ban pada roda kendaraan bagian depan
Salahsatu hal yang mengakibatkan balljoint panther copot tentunya kembali lagi pada pemilik mobil itu sendiri yang mungkin akibat lalai dan jarangnya melakukan pengecekan terhadap komponen kaki-kaki tersebut sehingga pemilik tersebut tidak tau bahwa balljoint tersebut sudah mengalami kerusakan dan berujung balljoint tersebut teelepas dari dudukannya
Untuk menghindari terjadinya balljoint copot atau lepas yaitu perlunya pengecekan secara rutin dan berkala. Minimal pengecekan pada bagian kaki-kaki minimnya 6 bulan sekalj dan lambatnya 1 tahun sekali . Dan jika balljoint sudah mengalami rusak atau aus secepatnya melKukan penggantian . Namun untuk jenis barang yang mampu memiliki usia pakai yang lama tentu dengan menggantinya dengan jenis barang yang original. Namun barAng original memiliki nilai harga yang lumayan mahal. Berbeda dengan jenis barang KW yang memilki harga yang relatif lebih murah.
Jika anda memilih jenis onderdil KW yang harganya relatif murah pada sekarang ini yang mengharuskam kita hrus sering mengecek kondisi kaki-kaki . Karna kekuatan barang KW kurang menjamin kuat atau tAhan lama apalagi pemakayan kendaraan yAng sering digunakan sehari-hari.
Kerusakan pada joint atau terlepasnya joint tentu sangat berakibat patal yang mengakibatkan kecelakaan . Oleh karna itu yuk kita cek secara berkala setiap 6bln sekali untuk memastikan bahwa kondisi kaki-kaki mobil anda masih dalam kondisi prima dan layak untuk digunakan dalam berkendara.
Kata pencarian:
Ball joint panther rusak
Ball joint oblak
Cara cek ball joint rusak
Akibat balljoint rusak
Post a Comment for "Alasan kenapa balljoint panther suka copot atau lepas "